DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Dalam rangka menindaklanjuti program keagamaan yang dicanangkan oleh Bupati Aceh Utara H. Ismail A. Jalil, S.E., M.M. (Ayah Wa) bersama Wakil Bupati T. Tarmizi, S.I.Kom. (Panyang), para guru tingkat SD dan SMP di Kabupaten Aceh Utara kini mengikuti tes kemampuan membaca Al-Qur’an yang dilaksanakan di masing-masing Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Guru Besar Universitas Islam Negeri Ar-Raniry (UINAR), Prof Mujiburahman menyatakan upaya untuk menciptakan pendidikan Islmai yang berkarakter dan moderat di Aceh harus berlandaskan semangat tauhid. Karena mengabaikan nilai-nilai tauhid menjadi penyebab utama kegagalan dalam pembentukan pendidikan Islami yang berkarakter dan moderat.